<p>V-Lab Hemositometer menyajikan simulasi praktikum dalam menggunakan hemositometer untuk menghitung sel darah merah atau sel darah putih. Yang mana praktikum ini jarang dilakukan di sekolah, terkendala karena beberapa siswa takut dalam mengambil sample sel darahnya. oleh karena itu diharapkan vlab ini dapat menjadi solusi dari permasalahan tersebut.<br></p>